Netraning Trisula Kusumaning Sudira

Netraning Trisula Kusumaning Sudira

Thursday, June 22, 2023

Pranata Mangsa: Mangsa Kasa (23 Juni - 2 Agustus)


Mangsa Kasa berotasi selama 41 hari, dimulai 23 Juni sampai dengan 2 Agustus, menandai adanya musim kemarau, dilambangkan ‘Permata Terlepas dari Cincin’.A. Keadaan FisikPada umumnya orang-orang yang terlahir dalam mangsa Kasa ini mempunyai paras wajah yang cakap, baik pria maupun wanita.Postur tubuh orang yang lahir pada mangsa Kasa ini umumnya terlihat bulat, dengan raut wajah bulat telur serta selalu...